-->

Pengetahuan tentang yang Gaib seperti terjadinya Hari Kiamat

Berikut ini jawaban dari “Pengetahuan tentang yang Gaib seperti terjadinya Hari Kiamat”


Pengetahuan tentang yang Gaib seperti terjadinya Hari Kiamat



Dailyvaldi.xyz – Pengetahuan tentang yang Gaib seperti terjadinya Hari Kiamat. Halo semuanya, terimakasih karena telah mengunjungi Dailyvaldi dan telah menjadikan Dailyvaldi sebagai Blog yang menjadi daftar bacaan untuk menemani keseharian kamu semuanya. Semoga kamu semuanya dan juga admin sendiri selalu diberi kesehatan serta rezeki yang berlimpah.

Hari ini Dailyvaldi akan membahas sebuah artikel tentang “Pengetahuan tentang yang Gaib seperti terjadinya Hari Kiamat”. Disini yang perlu kamu ketahui terlebih dahulu itu adalah apa pengertian Gaib itu? Dan dimana Pengetahuan tentang yang Gaib seperti terjadinya Hari Kiamat diperoleh? Mari kita simak penjelasan dibawah ini.

Gaib merupakan sesuatu yang tidak mampu di jangkau dengan indrada tidak diketahui hakikatnya. Hal ini yang dinamakan Gaib, dalam hal ini Gaib terbagi menjadi dua macam yaitu Gaib Mutlak dan Gaib relatif atau Gaib Nisbi.

Gaib Mutlak adalah segala sesuatu yang tidak ada seorang pun bahkan satu mahluk pun yang ada di bumi atau di dunia yang lain mengetahui kecuali Allah SWT. 

Yang kedua adalah Gaib Relatif atau Nisbi. Gaib ini dapat diketahui indikator-indikatornya sehingga kita dapat menduga bahwa hal gaib tersebut dapat terjadi. Misalnya saja hujan, kita tau bagaimana indikator jika hujan turun seperti awan gelap berkumpul dan kemungkinan besar hal tersebut dapat turun hujan.

Namun, pada hakikatnya agama mengajarkan kita untuk percaya kepada yang Gaib. Dengan mempercayainya, kita menjangkau apa yang tidak terjangkau oleh panca indera kita, yang tidak terjangkau oleh tangan kita. Kesadaran tentang hal Gaib dapat menjadikan wujud ini menjadi jauh lebih besar dan lebih luas daripada wilayah kecil yang dijangkau panca indera dan tangan kita.

Dengan Percaya hal yang Gaib, diri kita akan merasa tenang. Hal ini di karenakan Allah SWT adalah Tuhan Yang Maha Esa, Maha Baik.

Arti dari kata Gaib sendiri adalah tidak tampak dan hal ini menjelaskan bahwa Gaib ini tidak dapat dilihat dari sudut pandang Manusia ataupun mahluk hidup lainnya.

Jika dalam artian Islam, Gaib adalah mahluk (ciptaan) yang tidak dapat di jangkau indra manusia seperti dari bangsa Malaikat dan Jin. Dalam Islam, keberadaan Mahluk-mahluk Gaib tersebut telah ada bahkan sebelum manusia diciptakan oleh Allah SWT.

Jika menurut istilah, Ghaib secara bahasa adalah sesuatu yang tidak tampak. Sedangkan Ghaib menurut istilah adalah sesuatu yang tidak tampak oleh panca indra tapi ada dalil yang tertulis yang menjelaskan akan keberadaannya.

Nabi Muhammad Shallallahu’alaihi Wasallam dalam sebuah hadis menjelaskan mengenai Hal yang Ghaib. Beliau menjelaskan ada beberapa Hal Ghaib yang tidak dapat diketahui oleh mahluk ciptaan Allah kecuali Allah SWT. Hal Ghaib tersebut adalah Hari Kiamat, Perkara Hujan, Kandungan dalam Rahim Wanita, Peristiwa Esok Hari, dan juga Perkara Wafat atau Kematian.

Selain itu, ada beberapa mahluk yang diciptakan Allah SWT yang sifatnya Ghaib yaitu Jin, Setan, Iblis, Malaikat dan Ruh. Kelima mahluk tersebut tidak dapat dilihat oleh manusia namun kita meski mempercayai Mahluk tersebut.

Pengetahuan mengenai hal-hal Ghaib seperti tentang peritiwa terjadinya hari kiamat dapat diketahui melalui ayat-ayat yang ada di Alquran serta Hadist Rasulullah Muhammad SAW. Al’quran dan Hadist ini merupakan sumber petunjuk dan pedoman hidup umat Islam.

Didalam Ayat Al’quran menjelaskan tentang hari kiamat dan menjelaskan tentang hal ghaib lain seperti Jin dan Malaikat.

Baca Juga:

Kitab Suci Alquran merupakan salah satu kitab yang Allah turunkan kepada Nabi Muhammad SAW. Alquran ini diturunkan secara Berangsur-angsur dengan beberapa metode. Rasullullah Shalallahu’alahi Wasallam menerima wahyu kurang lebih 23 tahun mulai dari Rasul masih berada di kota Mekkah sampai Nabi pindah ke Kota Madinah.

Alquran juga menjadi sumber pedoman hidup pertama bagi umat islam. Didalamnya terdapat pembahasan yang sangat bermanfaat bagi manusia agar dapat hidup bahagia didunia dan dapat hidup di akhirat kelak.

Didalam Kitab Alquran juga menjelaskan beberapa hal seperti Aqidah, Ibadah, Sejarah, Hal-hal Ghaib, Syariat, serta ilmu pengetahuan.


Berdasarkan pembahasan diatas, untuk menjawab dimana Pengetahuan tentang yang Gaib seperti terjadinya Hari Kiamat diperoleh? Jawabannya adalah di dalam Kitab Suci Al’quran.


Demikian artikel tentang “Pengetahuan tentang yang Gaib seperti terjadinya Hari Kiamat “ yang dapat admin bagikan untuk kamu. Semoga bermanfaat untuk kamu dalam mengobati tangan yang kram serta bermanfaat juga untuk admin.

Jangan lupa untuk selalu menjaga kesehatan, berolahraga rutin, makan-makanan yang sehat dan menjaga pola hidup sehat. Hal ini dikarenakan kita masih berada di tengah-tengah Wabah Pandemi Covid-19.
LihatTutupKomentar